loading...

Cartrilet

16:38
Cartrilet®
FILM COATED TABLET

COMPOSITION
Each film coated tablet contains
Ticlopidine hydrochloride 250 mg

PHARMACOLOGY
Ticlopidine hydrochloride inhibits both of platelet aggregation and release of platelet granule constituents, and prolongs the bleeding time. Ticlopidine has no effect on coagulation tests, Antithrombotic effects have been established both on experimental models and clinically in humans.

INDICATIONS
Reduction of thrombogenic risks in patient who do not respond with aspirin

DOSAGE AND ADMINISTRATION
1-2 tablets daily after a meal.

WARNINGS AND PRECAUTIONS
  • Physicians or dentists should be informed that their patient is in ticlopidine therapy when surgery or tooth retraction is required.
  • Consult your doctor if bleeding or hematoma occurs.
  • This drug should be discontinued if ever or sore throat occurs.
  • This drug should not be used during pregnancy, for nursing mothers and for children.
  • Concomitant used of ticlopidine and aspirin or anticoagulant is not recommended.
  • Hematological evaluation should be performed periodically.
SIDE EFFECTS
  • Minor gastrointestinal disorders
  • Skin allergic reactions
  • Agranulocytosis, thrombopenia or medullary aplasia, chotestatic icterus with or without elevated transaminases.
CONTRAINDICATIONS
  • Hemopathies and hemorrhagic diathesis where bleeding time are prolonged
  • Organic lesions with a tendency to bleed in an active peptic ulcer or acute hemorrhagic stroke
  • Skin allergy
  • Leukopenia, thrombopenia or agranulocytosis
DRUG INTERACTIONS
Ticlopidine may interact with anticoagulants

STORAGE
Store in a cool and dry place

PRESENTATION
Box of 5 strips @ 6 film coated tablets
Reg. No. DKL9631510117A1

ON MEDICAL PRESCRIPTION ONLY

Manufactured by:
PT. PRATAPA NIRMALA
Tangerang - Indonesia



Cartrilet®
TABLET SALUT SELAPUT

KOMPOSISI
Tiap tablet salut selaput mengandung:
TIclopidine hidroklorida 250 mg
Ticlopidine hidroklorida menghambat agregasi platelet dan pelepasan konstituen granul platelet serta memperpanjang waktu perdarahan. TicIopidine tidak mempengaruhi ujl koagulasi. Efek antitrombotik telah dibuktikan dengan model eksperimen dan secara klinik pada manusia.

INDIKASI
Menurunkan resiko trombogenik pada pasien yang tidak berespon dengan aspirin

DOSIS DAN CARA PEMBERIAN
1- 2 tablet per hari setelah makan

PERINGATAN DAN PERHATIAN
  • Sebelum pembedahan dan pencabutan gigi, harus diberitahukan kepada ahli bedah bahwa pasien sedang mendapat terapi tictopidine.
  • Dokter harus diberitahu jika terjadi pendarahan atau hematoma.
  • Hentikan penggunaan obat jika terjadi demam atau sakit tenggorokan.
  • Sebaiknya penggunaan obat ini dihindari bagi ibu hamil, menyusui dan anak-anak.
  • Ticlopidine tidak dianjurkan digunakan bersama-sama dengan antikoagulan atau aspirin.
  • Perlu dilakukan pemantauan hematologi secara teratur pada penderita.
EFEK SAMPING
  • Gangguan ringan pada saluran cerna.
  • Alergi kulit
  • Agranulosltosis. Irombopenia atau aplasia medular. Iklerus koleatatik dengan alau tanpa
  • kenaikan pada transaminase.
KONTRAINDIKASI
  • Hemopati dan dialesis hemoragik di mana waktu perdarahan meningkat.
  • Lesi organik dengan kecendrungan menuju perdarahan pada ulcer peptik aktif atau stroke
  • hemoragi akut.
  • Alergi kulit
  • Leukopenia, trombopenia atau agranulositosis.
INTERAKSI OBAT
Ticlopidine dapat berinteraksi dengan antikoagulan

PENYIMPANAN
Simpan di tempat sejuk dan kering

KEMASAN
Dus isi 5 strip @ 6 tablet salut selaput
No. Reg. DKL9631510117A1

HARUS DENGAN RESEP DOKTER

Diproduksi oleh :
PT. PRATAPA NIRMALA
Tangerang - Indonesia

Share this :

Previous
Next Post »
0 Komentar

Penulisan markup di komentar
  • Silakan tinggalkan komentar sesuai topik. Komentar yang menyertakan link aktif, iklan, atau sejenisnya akan dihapus.
  • Untuk menyisipkan kode gunakan <i rel="code"> kode yang akan disisipkan </i>
  • Untuk menyisipkan kode panjang gunakan <i rel="pre"> kode yang akan disisipkan </i>
  • Untuk menyisipkan quote gunakan <i rel="quote"> catatan anda </i>
  • Untuk menyisipkan gambar gunakan <i rel="image"> URL gambar </i>
  • Untuk menyisipkan video gunakan [iframe] URL embed video [/iframe]
  • Kemudian parse kode tersebut pada kotak di bawah ini
  • © 2015 Simple SEO ✔