loading...

Zincare

15:56
ZINCARE
Zinc sulphate monohydrate
Dispersible tablet

Composition
Each dispersible tablet contains:
Zinc sulphate monohydrate 54.9 mg equivalent to elemental Zinc.............. 20 mg

Pharmacology
Zinc dispersible tablet complement the treatment of diarrhea in children under 5 years old. The use of Zinc is always combined with ORS (Oral Rehydration Salt). The diarrhea treatment is targeted for preventing and treating of dehydration (use Oral Rehydration Salt) and preventing of nutritional disorder (use Zinc mineral). Give Zinc as soon as possible in early diarrhea together with ORS. Zinc supplementation given can lower the incidence of diarrhea in the following 2 - 3 months.

Indication
ZINCARE is used for complement in the treatment of childhood diarrhea. Should be used in combination with ORS (Oral Rehydration Salt).

Contraindication
Zinc is contraindicated in those who are hypersensitive to any component of Zinc containing supplement.

Dosage and administration
  • Infants (2 - 6 months): Half tablet (10 mg elemental Zinc) once daily for 10 consecutive days (even when the diarrhea has stopped).
  • Children (6 month - 5 years): One full tablet (20 mg elemental Zinc) once daily for 10 consecutive days (even when the diarrhea has stopped). Put the dispersible tablet in a teaspoon and dissolve in a bit of water (± 5 ml), then give the entire spoonful to the children.
Adverse reactions
Zinc oral toxicity in adult can be associated with Zinc intake at doses › 150 mg/day (±10 times recommendation dosage) for a long period. High dose of Zinc for a long period can decrease lipoprotein concentration and Cuprum absorption.

Warning and precautions
During diarrhea, beside Zinc supplementation also given ORS (Oral Rehydration Salt). For lactating mothers are suggested to keep or increasing lactating frequency for kids during and post diarrhea.

Drug interactions
Concomitant intake with Iron, Calcium, Copper can decrease the absorption of Zinc. Concomitant intake with amino acids include L-Histidine, L-Cysteine, and L-Methionine may enhance the absorption of Zinc.

Presentation
ZINCARE : Box of 10 strips x 10 dispersible tablets
Reg. No. DTL0811638981A1

Store below 25°C.
Protect from heat and moisture.

PT KALBE FARMA Tbk.
Bekasi - Indonesia




ZINCARE
Zinc sulphate monohydrate
Tablet dispersible

Komposisi
Tiap tablet dispersible mengandung:
Seng sulfat monohidrat 54,9 mg yang setara dengan mineral Seng ........... 20 mg

Farmakologi
Tablet Seng dispersible untuk melengkapi pengobatan diare pada anak-anak usia di bawah 5 tahun. Penggunaannya selalu disertai dengan garam rehidrasi oral. Pengobatan diare ditujukan untuk pencegahan atau pengobatan dehidrasi (menggunakan garam rehidrasi oral) dan pencegahan gangguan nutrisi menggunakan mineral Seng). Berikan Seng sesegera mungkin pada awal diare, bersama dengan garam rehidrasi oral. Pemberian suplementasi Seng dapat menurunkan insidensi diare 2-3 bulan ke depan.

Indikasi
ZINCARE digunakan untuk terapi pelengkap diare pada anak-anak. Digunakan bersama dengan garam rehidrasi oral.

Kontraindikasi
Hipersensitif terhadap mineral Seng.

Dosis dan cara pemberian
  • Bayi (2-6 bulan): 1/2 tablet (10 mg mineral Seng) sekali sehari selama 10 hari (meskipun diare sudah berhenti).
  • Anak (6 bulan-5 tahun): 1 tablet (20 mg mineral Seng) sekali sehari selama 10 hari (meskipun diare sudah berhenti). Dengan cara melarutkan tablet dispersible dengan air secukupnya pada sendok teh (± 5 ml), kemudian diminumkan kepada anak.
Efek samping
Toksisitas Seng secara oral pada orang dewasa dapat terjadi akibat asupan Seng dengan dosis › 150 mg/hari (± 10 kali dosis yang direkomendasikan) selama periode lama. Dosis tinggi Seng untuk periode lama dapat menurunkan konsentrasi lipoprotein dan absorpsi Tembaga.

Peringatan dan perhatian
Selama diare masih berlangsung, selain diberikan suplementasi Seng juga diberikan garam rehidrasi oral. Para ibu menyusui dianjurkan untuk tetap menyusui atau meningkatkan frekuensi menyusui pada anak selama dan setelah diare.

Interaksi obat
Pemberian bersama dengan mineral Besi, Kalsium, Tembaga dapat menurunkan absorpsi mineral Seng.
Pemberian bersama dengan asam amino yaitu L-Histidine, L-Cisteine, dan L-Methionine dapat meningkatkan absorpsi mineral Seng.

Kemasan
ZINCARE : Dus 10 strip x 10 tablet dispersible
Reg.No.DTL0811638981A1

Simpan pada suhu di bawah 25°C.
Lindungi dari panas dan kelembaban.

PT KALBE FARMA Tbk.
Bekasi - Indonesia

Share this :

Previous
Next Post »
0 Komentar

Penulisan markup di komentar
  • Silakan tinggalkan komentar sesuai topik. Komentar yang menyertakan link aktif, iklan, atau sejenisnya akan dihapus.
  • Untuk menyisipkan kode gunakan <i rel="code"> kode yang akan disisipkan </i>
  • Untuk menyisipkan kode panjang gunakan <i rel="pre"> kode yang akan disisipkan </i>
  • Untuk menyisipkan quote gunakan <i rel="quote"> catatan anda </i>
  • Untuk menyisipkan gambar gunakan <i rel="image"> URL gambar </i>
  • Untuk menyisipkan video gunakan [iframe] URL embed video [/iframe]
  • Kemudian parse kode tersebut pada kotak di bawah ini
  • © 2015 Simple SEO ✔